Pertemuan 3

 Prinsip dan teknik pemberian obat

Prinsip-prinsip Pemberian Obat:Diagnosis yang tepat:

1.diagnosis yang benar
2.pemilihan obat yang tepat
3.dosis yang tepat
4.waktu pemberian yang tepat
5.cara pemberian yang benar
6.pengawasan & pemantauan

Teknik Pemberian Obat:
1.mempersiapkan obat dengan hati-hati
2.perhatikan aturan penyimpanan
3.catat pemberian obat
4.informasikan ke pasien tentang dosis, pemakaian, dll
5.pantau respon pasien berupa efek
6.jangan membagikan obar secara sembarangan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pertemuan 1

Pertemuan 4

Pertemuan 7